Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2017

PETA PITA

PETA PITA 1.      Contoh peta pita   2.      PENGERTIAN PETA PITA            Peta pita adalah laporan perjalanan suatu pengembaraan, yang dibuat pada waktu mulai berangkat hingga ke tempat tujuan. Dalam membuat peta pita tidak diperlukan uraian yang panjang, tetapi yang dibutuhkan adalah bukti bahwa kita telah menggunakan panca indra kita dengan sebaik-baiknya mencurahkan perhatian kpd hal2 penting dan berguna dalam perjalanan pengembaraan tersebut. 3.      TUJUAN PEMBUATAN            Tujuan Pembuatan peta pita adalah untuk bahan perbandingan ketika kita sewaktu-waktu kembali kedaerah trsebut. Apakah ada perubahan atau tidak?. Jadi Peta pita dibuat bukan hanya sekedar Iseng-isengan aja. 4.        ALAT-ALAT PERSIAPAN Adapun alat-alat yang dibutuhkan untuk membuat sebuah peta pita yaitu sbb : 1. Meja jalan 2. Kompas 3. Pencatat waktu 4. Kertas Laporan 5. Penggaris 6. Alat tulis (lengkap) 7. Alat Ukur